Kegiatan Pembagian Zakat Fitrah

| | 0 Comments| 4:44 am

Kegiatan bidang kerohanian di SMP Negeri 3 Karanganyar terlaksana pada Tanggal 28 Bulan April 2022 melalui pengumpulan zakat dari tenaga pendidik, kependidikan ,siswa sejumlah Rp 5.750.000,-  dan  Alokasi pembagian zakat kepada siswa yang membutuhkan  untuk kelas 7 sejumlah   36 siswa , kelas 8 sebanyak 69 dan kelas 9 sebanyak 10 siswa. Total jumlah 115 siswa. dengan tujuan untuk melaksanakan kewajiban umat islam dan membantu kesejahteraan sosial bagi siswa.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *